Pada praktikum aplikasi lanjutan 1, kita akan mengendalikan
pompa air pada tendon air menggunakan sensor batas bawah dan batas atas. Dalam
aplikasi ini, pompa air akan bekerja untuk mengisi air pada tendon jika
permukaan air dibawah sensor batas bawah. Pompa akan terus bekerja hingga air
pada tendon menyentuh sensor batas atas.
Pada aplikasi ini, menggunakan 3 indikator berupa LED 1
sebagai indicator batas atas, LED 2 sebagai indicator batas bawah dan LED 3
sebagai indicator saat pompa air bekerja.
Berikut dokumentasi langkah kerja praktikum aplikasi lanjutan 1 :
Video dokumentasi dapat anda lihat dibawah ini :
Semoga bermanfaat......Salam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar